Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

Program Nusantara Sehat, Bukti Nyata Kerja Kementrian Kesehatan

Kementrian Kesehatan Tidak Bekerja, Benarkah? Suatu pagi dalam perjalanan saya menuju ke Tanah Abang. Saat ada di dalam bus menghadapi kemacetan. Hal itu membuat saya memilih mendengarkan radio, sambil sesekali mengakses akun Twitter. Salah satu kemudahan saat membaca timeline Twitter, saya bisa mengetahui berbagai berita. Tanpa saya harus berkunjung ke semua situs berita. Di dalam bus saya asyik membaca membaca berita, juga timeline postingan akun yang saya follow. Namun tiba-tiba saya terkaget, saat membaca postingan beberapa berita online. Belum selesai sampai di situ, teman-teman ikut berkomentar dengan sahut-menyahut. Berita itu tentang masker N95 yang "katanya" tidak diperbolehkan untuk digunakan oleh Bu Nila F.Moelek, selaku Menteri Kesehatan. Dari berbagai media menjelaskan pernyataan Bu Nila, yang "seolah-olah" kontroversial. Berikut ini contoh beritanya Ditambah dengan komentar-komentar atas berita tersebut, yang memojokan Bu Nila Moelek. Sea

Review Aplikasi NFC: Bank Mandiri dan Bank BCA

Layanan Near Fear Communication (NFC), menjadi salah satu layanan yang memberikan kemudahan bagi kita. Dengan layanan NFC kita bisa dengan mudah bertuikar data dengan fitur Android Beam dan juga memudahkan transaksi permbayaran. Ingin lebih detail tahu, apa itu NFC? Klik di sini  dan di sini. Salah satu dari dengan adanya layanan NFC, salah satunya kita bisa melakukan transaksi pembayaran. Tampilan Access Go A4E Fitur NFC di Access Go A4E Untuk menikmati layanan NFC tentu saja, mewajibkan kita memiliki smartphone dengan fitur NFC. Biasanya fitur NGC hanya bisa ditenukan pada smartphone kelas atas dan berharga mahal  Namun saya menggunakan smartphone Accessgo A4E, saat ini dengan harga kisaran 700-900ribuan. Gak perlu smartphone mahal untuk menggunakan layanan NFC. Kali ini saya akan mencoba aplikasi  dari bank, yang membutuhkan layanan NFC agar bisa digunakan. Pada kali ini aplikasi dari bank: Bank Mandiri dan Bank BCA. 1.  Bank Mandiri: Mandiri E-money Isi U

Mau Menikmati Internet Cepat, dengan Harga Terjangkau?

Di Sabtu siang yang panas, enaknya ngadem di mal. Akhirnya saya memilih mendatangi Mal Kota Kasablanka. Mal yang ada di daerah Jakarat Selatan ini hampir setiap minggunya ada acara menarik. Pada saat saya datang saya melihat ada keramaian di area Food Society. Kira-kira ada apa ya? Sekilas saya melihata ada maskot roket, yang terlintas di pikiran saya roket itu identik dengan kecepatan. Ada apa ya dengan roket yang saya lihat? Ternyata roket tersebut adalah roket maskot, Ada Roket Ungu Besar Dari salah satu Internet Service Provider (ISP) ISP itu bernama My Republic, ternyata ada acara MyRepublic Rocket Adventure di Kota Kasablanka. Selain di Kota Kasablanka ada di beberapa kota lain juga, untuk lihat jadwalnya adanya bisa klik di sini.. Seperti apa sih keseruan di booth My Republic di roadshow MyRepublic Rocket Adventure. Tampak Depan Booth Tampak Belakang Booth Kebetulan ada rekan dari My Republic, yang akan menjelaskan detail layanan My Republic kepada saya. Ada

Punya Rekening di Bank, Untuk Apa? [Bagian Kedua]

Dengan berbagai penyebab rendahnya kepemilikan rekening di Indonesia. Akhirnya Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), menjalankan program Branchless Banking (Layanan Perbankan Tanpa Kantor). Dengan Branchless Banking masyarakat bisa mendapatkan layanan keuangan. Dari menabung, menarik uang, mengisi pulsa dan membayar tagihan. Masyakat mendapatkan layanan dari agen-agen, yang sudah bekerjasama dengan bank Agen adalah masyarakat sekitar yang memiliki usaha minimal selama dua tahun. Masyarakat akan memiliki rekening uang eletronik, no rekening berupa no hp yang dimiliki. Jika punya no hp 081234567890 maka no rekening yang dimiliki adalah 081234567890. Tentu mudah mengingat no rekening jika sama dengan no hp yang digunakan. Dengan layanan rekening uang elektronik, kita bisa menyimpan uang sampai dengan 5 juta. Tentunya kita akan diminta mengisi data-dta pribadi sederhana. Tidak sebanyak formulir rekening tabungan di bank tentunya. Bank yang memiliki layanan branchless