Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2016

Tampil Elegan dan Eksis "Anti Mati Gaya" dengan Zenfone Max

Siapa yang pernah kehabisan daya baterai di saat yang penting? Mari, kita bersama hitung sehari berapa kali mengisi ulang baterai smartphone? Kalau saya dua kali sehari. Powerbank menjadi hal wajib saya bawa. Tanpa powerbank smartphone yang saya miliki tidak bisa digunakan, karena kehabisan daya.  Pastinya jadi mati gaya tanpa menggunakan smartphone.  Pernah suatu hari saya terlupa membawa powerbank, smartphone kehabisan daya baterai. Alhasil sepanjang hari saya mati gaya, tidak bisa membuka media social dan berkomunikasi dengan aplikasi messenger seperti WhatsApp dan Line. Yang bisa saya lakukan hanya duduk manis dan diam sepanjang hari. Masalah kehabisan baterai dan powerbank ternyata tertinggal. Tentu bukan hanya saya sendiri yang mengalaminya. Teman-teman tentu pernah mengalaminya. Atas masalah kehabisan daya baterai smartphone, kini hadir solusi atas permasalahan tersebut dari Asus. Asus dengan brand smartphone ZenFone memiliki anggota keluarga baru, hadir dengan

Ini Lho "Bocoran" Cerita Film Sundul Gan: The Story of Kaskus

Kaskus, siapa yang tak website forum yang terkenal itu. Saya ikut memjadi anggota Kaskus dengan ID, Giovanni51. Dari ikut berkomentar di thread, membuat thread, sampai mencari dan menjual barang di Forum Jual Beli (FJB) Kaskus. Ketika menerima undangan acara press conference film Sundul Gan: Story of Kaskya, tentu saya sangat senang. Di siang hari Kamis, 28 April 2016 saya datang lebih awal dari jadwal acara press conference pukul 14.00. Ternyata masih sepi, saya menuju ke Kantor Kaskua Gedung parkir Menara Palma, Kuningan. Di badan email tertulis di lantai P10, namun di e-flyer undangan lantai P11. Sempat menuju lantai P11, ternyata acara berlangsung di lantai P10. Saat turun serasa dipelototi para satpam, seraya saya menunjukan undangan media baru saya diijinkan masuk. Mba Klaudia yang mengundang saya yang menyambut dan meminta saya mengisi daftar kehadiran acara. Baru tiga media yang datang, mba Klaudia mempersilahkan saya duduk di kantin Kaskus untuk menunggu dan menco

Huawei dan Pemerintah Dukung Sinergi Layanan Fixed Broadband

Sinergi demi kemajuan bersama, rasanya hal sangat jarang terjadi bisnis. Persaingan bisnis "menuntut" antar perusahaan bersaing. Namun ada momen langka pada Rabu, 27 April 2016 di Ballroom Hotel Ritz Carlton Sudirman. Perwakilan dari berbagai perusahaan dikumpulkan dan bertemu untuk bersinergi antar perusahaan di bidang layanan fixed broadband pada acara Indonesia FTTTH Association Summit yang pertama kali digelar. Membangun ekosistem layanan fixed broadband, tujuan bersama dari 17 perusahaan yang merupakan anggota perkumpulan FTTH (Fiber To The Home). Bersama dengan MASTEL (Masyarakat Telematikan Indonesia. Acara dengan tujuan yang baik, turut didukung oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika dan PT Huawei Tech Invesment (Huawei Indonesia). Acara diawali dengan presentasi dari Walikota Surabaya, Bu Tri Rismaharini memaparkan konsep Smartcity di Surabaya.  Bu Risma Memaparkan Konsep Surabaya Smart City Semua urusan perijinan bisa dipantau secara elektr