Langsung ke konten utama

Mengenal Tapcash IB Hasanah BNI Syariah

Ternyata tidak hanya bank konvensional yang memiliki uang elektronik, tapi juga bank syariah. Salah satu bank syariah yang mengeluarkan produk uang elektronik dalam bentuk kartu adalah BNI Syariah.


Pada momen milad BNI Syariah ke-7, BNI Syariah kembali menghadirkan edisi Tapcash IB Hasanah edisi Ramadan 2017 dengan tagline #7MagnificentofHasanah pada momen acara Puncak Milad di Masjid Agung Al-Azhar Jakarta pada 16 Juni 2017. Kartu ini merupakan edisi ke-empat Tapcash IB Hasanah BNI Syariah



Edisi pertama kartu Tapcash IB Hasanah BNI Syariah dihadirkan bertepatan dengan peringatan ulang tahun ke-6 Bank BNI Syariah. Bank BNI Syariah menghadirkan kartu Tapcash BNI Syariah Hasabah edisi Ramadan pada Juni 2016 di Jakarta.


Selanjutnya pada Agustus 2016 BNI Syariah kembali menghadirkan Tapcash Hasanah dalam edisi HUT RI ke-71 dan Idul Adha 1437 Hijriah. Selain itu juga tersedia edisi regular Tapcash IB Hasanah BNI Syariah.

Kartu Tapcash Hasanah bisa digunakan di seluruh merchant berlogo Tapcash. Sehingga bisa digunakan untuk pembayaran tol, tiket Commurline, pembayaran tagihan di Indomaret, pembayaran parkir dan pembayaran belanjaan di merchant toko yang bekerjasama. Inilah daftar tol yang menerima pembayaran dengan Tapcash IB Hasanah.

Apalagi menjelang mudik dengan menggunakan kendaraan pribadi, pastinya
membutuhkan kartu untuk pembayaran di Gardu Tol Otomatis. Kartu Tapscash IB Hasanah bisa menjadi pilihan yang tepat.


Selain lebih mudah ada penawaran diskon 20% pembayaran tol secara non tunai. Pembayaran tol lebih mudah dengan non tunai, dapat bonus potongan harga tarif tol yang berlangsung pada 22-26 Juni 2017 dan 30 Juni-2 Juli 2017.

Komentar

  1. wah, saya baru tahu dan baru melihat tapcash BNI syariah. keren ya inovasi bank saat ini

    BalasHapus
  2. Blm ada keinginan utk pakai BNI. Tapi kenapa kartunya lucu2 gitu ya, hihihi
    Untukku yg tinggal di kampung, uang elektronik msh blm terlalu dibutuhkan sih

    BalasHapus
    Balasan
    1. Mungkin nanti saat mampir ke Jakarta, bisa digunakan untuk pembayaran tiket KRL.

      Hapus
  3. Sekarang serba kartu, gak ribet bawa duit buat bayar ini itu

    BalasHapus
  4. Baru tau ttg ini. Pemilik kartu ini apakah khusus yg terdaftar sbg nasabah BNI syariah aja ataukan BNI konvensional bisa mas? TFS

    BalasHapus
    Balasan
    1. Masyarakat umum, termasuk nasabah BNI juga bisa memilikinya dan menggunakannya. Memang pembeliannya hanya tersedia di kantor cabang BNI Syariah.

      Hapus
  5. Wah di tol juga sudah bisa pakai BNI Tapcash? Hmm boleh juga nih. Biasanya saya repot musti isi ulang Mandiri secara reguler. padahal ada kartu lain misalnya, yang saldonya cukup.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sudah bisa di beberapa ruas tol, pastikan sebelum pergi mudik mengisi saldonya dahulu.

      Hapus
  6. Wah fungsinya lumayan juga ya Koh. Pengen punya tapi takutnya kurang kepake soalnya pake yg lain juga tapcashnya

    BalasHapus
    Balasan
    1. Mungkin suatu saat akan memilikinya saat bersama keluarga di Jakarta naik KRL. Kalau naik KRL satu orang, satu kartu.

      Hapus
  7. Desain kartunya lucu, dan manfaatnya juga banyak. Tentu saja adanya kartu BNI Ini akan memudahkan dalam setiap perjalanan, tak terkecuali perjalanan mudik kali ini..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Jadi lebih mudah melakukan pembayaran tol, desainnya juga ada banyak pilihan.

      Hapus
  8. Wah baru tau ada tap cash bni, trus ada diskonnya. Wah enak banget iniii

    BalasHapus
  9. Praktis yaaa.. Tapi harus jadi nasabah BNI Syariah dulu ya, kalau mau punya? *nasib bukan nasabah BNI* :'(

    BalasHapus
    Balasan
    1. Siapapun bisa memilikinya, bisa dibeli di canbang BNI Syariah. Pengisiannya bisa dilakukan di halte Transjakarta juga.

      Hapus
  10. aku dikirimin satu lah koh Gio. pengen ngerasain juga biar bisa bagi bagi pengalaman hehehe

    BalasHapus
  11. Saya baru tahu ada tapcash BNI Syariah. Kalau pake tapcash BNI jadi banyak diskonnya gitu. Keren :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pada momen tertentu ada diskon, diskon tarif tolnya lumayan banget.

      Hapus
  12. Asiik, punya tapcash BNI jadi punya banyak peluang untuk dapet diskon ya..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ada promo yang menarik diberikan pada momen tertentu, termasuk saat perjalanan mudik.

      Hapus
  13. Mantab nih inovasi Bank BNI Syariah mengeluarkan tap cash yg bisa digunakan tool.. lah skrg apa² kan kebanyakan non tunai.. jadi dengan top cash semua aktivitas jadi lbh mudah

    BalasHapus
    Balasan
    1. Memudahkan kita saat melakukan berbagai transaksi pembayaran, tidak ribet dengan uang kembalian juga.

      Hapus
  14. Kartunya lucu amat ya, btw ini yang non biaya admin juga bisa? apa beda lagi?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ini tak ada biaya bulanan, kartu uang elektronik. Kalau tabungan produknya beda lagi.

      Hapus
  15. Inovasi yang baru dari BNI Syariah. Hmmm... Menarik. Tapi aku gak pake BNI Syariah :(

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kalau begitu saatnya buka tabungan BNI Syatria. Kalau kartunya bisa didapatkan oleh non nasabah BNI Syariah juga.

      Hapus
  16. Desainnya lucu ya. Dan kaget, ternyata baru 6 tahun. Kirain udh lama ini BNI syariah

    BalasHapus
  17. Suami aku yang punya BNI, tapi belum syariah diink..

    Ini programnya unik dan menarik.
    Patut dicoba.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kartunya juga bisa digunakan nasabah BNI, pengisian saldonya juga bisa dari rekening BNI.

      Hapus
  18. Sekarang semua makin banyak yang pakai layanan non tunai ya. jadi punya tapcash begini bakal membantu banget. untungnya perbankan terus berinovasi sehingga memanjakan nasabahnya.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Tentunya harus terus berinovasi dengan layanan non tunai yang memudahkan nasabah bertransaksi.

      Hapus
  19. Produknya bagus tapi sayangnya cuma menyentuh kota kota besar, kota kecil belum ada

    BalasHapus
  20. Mas Apa Perbedaannya Tapcash iB Hasanah BNI Syariah dengan Tapcash BNI?

    BalasHapus
    Balasan
    1. TapCash iB Hasanah dikeluarkan oleh BNI Syariah, sedangkan TapCash BNI dikeluarkan oleh BNI.

      Hapus
  21. Berapa biaya pembuatan tapcash ib hasanah ini?

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Transfer Berbeda Bank, Tak Kunjung Sampai? Bisa Jadi Ini Penyebabnya

Proses transfer berbeda bank berapa lama ya? Pertanyaan yang kerap kali ditanyakan kepada saya. Terlebih bagi freelancer termasuk saya, momen menunggu pembayaran dari pemberi kerja adalah momen menegangkan. Kabar dari bagian keuangan perihal dimulai proses pembayaran, bagaikan menemukan oase di tengah padang gurun yang gersang. Namun, setelah ditunggu-tunggu seraya, memerika mutasi rekening. Kerapkali berujung pada di-PHP-in. Katanya sudah ditransfer, kok belum masuk juga ya? Jangan-jangan bagian keuangannya belum memproses. Perasaan menjadi gundah gulana dan galau, tagihan sudah "mengantri" untuk dibayarkan. Namun, apa daya saldo di rekening tabungan belum bertambah. Sampai suatu hari, saya mengujungi salah bank yang ada di Mal Kota Kasablanka. Untuk melakukan pencetakan buku tabungan. Saya masuk ke bank, satpam meminta saya mengambil nomor antrian. Saya duduk dan menunggu nomor dipanggil. Tiba saat nomor antrian saya dipanggil, saya menuju petugas teller. Saya se

Mencoba Kartu Flazz BCA JakLingko, Tarif Rp5.000 Transjakarta dalam Tiga Jam

Akhirnya tersedia juga kartu Flazz BCA edisi JakLingko. Untuk yang belum tahu, sistem JakLingko memberikan tarif penggunaan Transjakarta maksimal Rp5.000 dalam tiga jam. Selain Flazz BCA sebelumnya sudah tersedia kartu JakLingko kerjasama dengan bank lainnya. Kartu JakLingko Flazz BCA Selain dapat digunakan pada bus Transjakarta, kartu JakLingko dapat digunakan pada angkot atau mikrotrans di Jakarta. Tinggal tap in dan tap out pada alat tap.  Untuk mendapatkan kartu JakLingko Flazz BCA, saya menemukannya tersedia pada vending machine. Harga kartu Flazz BCA JakLingko sebesar Rp40ribu dengan isi saldo Rp15ribu. Pembayaran dapat dilakukan dengan scan QRIS dan uang tunai. Perjalanan saya dimulai dari Kota Tangerang menuju Jakarta menggunakan bus tujuan Poris-Bundaran Senayan. Durasi perjalanan berlangsung sekitar satu jam. Saya turun di halte Gelora Bung Karno, kemudian naik bus tujuan Kota dan turun di halte Bendungan Hilir. Perjalanan berlangsung sekitar sepuluh menit. Saat tap out dike

Apa Perbedaan Tahapan dan Tahapan Expresi?

Tahapan dan Tahapan BCA keduanya produk rekening Tabungan BCA. Namun apa saja perbedaan antara Tahapan dan Tahapan Expresi? Setelah saya mencari-cari informasi dari berbagai sumber, ini dia ternyata perbedaan rekening Tahapan dan Tahapan Expresi: 1. Setoran Awal Setoran awal Tahapan BCA minimal 500 ribu (lumayan besar ya) dan Tahapan Xpresi minimal 50 ribu ( ini lebih sesuai dengan kantong). 2. Jenis Kartu ATM yang Diberikan Kartu ATM Tahapan tersedia dalam 3 (tiga) pilihan, yaitu: Silver, Gold dan Platinum. Setiap kartu berbeda limit transaksinya. Kalau Tahapan Xpresi BCA kartu ATMnya terdiri dari berbagai pilihan multidesain dan juga bisa menggunakan foto pribadi. Kan seru nih kartu ATMnya ada foto sama teman, keluarga atau pacar (abaikan yang terakhir). Saat ini baru bisa pakai desain multidesain di cabang tertentu dan My BCA. Kalau pakai kartu ATM Tahapan Xpresi pernah mau pakai bayar di kasir supermarket dan kartunya ditolak. Katanya sih desain kartunya kok beda, setela