Ramen salah satu makanan Jepang yang populer dan disukai saat ini oleh masyarakat Indonesia. Namun ada kecemasan dari masyarakat akan kehalalan ramen, pada umumnya ramen menggunakan daging hewan yang tidak boleh dikonsumsi oleh umat Islam. Selain halal, hal lain yang salah satu petimbangan dalam memilih makanan adalah rasa pedas. Bagi sebagian orang, gak pakai sambal ataupun saus rasanya kurang nendang kalau tanpa rasa pedas. Dua hal yang menjadi salah satu peluang yang belum banyak dimanfaatkan oleh banyak restoran jepang. Namun peluang ini dilihat oleh salah restoran ramen bernama Ippudo Indonesia. Ippudo adalah restoran ramen sudah ada sejak tahun 1985 di Hakata, Jepang. Dengan jumlah 80 gerai di Jepang dan 45 gerai di luar Jepang. Pendiri Ippudo bernama Shigemi Kawahara terkenal sebagai Ramen King di seluruh dunia. Ada kabar baik, gerai Ippudo kini hadir Mal Pasific Place. Ippudo Indonesia berlokasi lantai 5 Mall Pasific Place, Jakarta Selatan yang buka sejak 1
Membahas berbagai informasi tentang jasa keuangan dan teknologi